IBADAH ITU INDAH CINTA adalah IBADAH

Sunday, October 18, 2009


Setiap tahun Indonesia memberangkatkan kaum muslim untuk menunaikan ibadah haji. Setiap tahun pula, pemerintah tidak pernah bosan mendengar keluh-kesah jamaah haji: yang pemondokannya jauh-lah, yang busnya tidak ada-lah, yang makanannya tidak sesuai lidah-lah, Wah pokoknya modalnya hanya 2, yaitu KACANG (Kakehan Cangkem) dan Kates (Kakehan Protes). Memang, Haji yang tidak pernah tidak mengeluh adalah haji dari Indonesia Soal jarak pondokan dengan Masjidil Haram yang jauh, sehingga mereka mengirikan jamaah haji yang mendapat ring 1. Sebenarnya, setiap jarak/langkah ada pahala dan hikmah. Hikmahnya adalah dikembalikannya sebagian uang untuk tahun 2009 yang lalu.

Pertanyaan: Apakah Haji dari Indonesia memeroleh kemabruran? Bagaimana mau mabrur jika ketakwaan yang menjadi modal dasar ke tanah haram tidak ada? Bagaimana mau mabrur jika hati ini dipenuhi dengan kotoran dunia. Dan yang terpenting adalah haji yang pernah dicontohkan oleh Rasulullah saw tidak pernah diikuti. 

Perlu juga dipahamkan kepada calon jamaah haji di tahun yang akan datang adalah

(1) keberangkatan haji aalah untuk menapaktilasi perjalanan Nabi Ibrahim,

(2) mengikuti sunnah Rasulullah

(3) ...

No comments:

wisnu bergaya di arofah

wisnu bergaya di arofah
sedang bergaya sambil nunggu sore